Postingan

Menampilkan postingan dengan label kanker lambung

91.Kanker Lambung atau Carsinoma Sebagai Salah Satu Penyakit penyebab kematian terbanyak di Dunia

Gambar
  KATALOG PRODUK TESTIMONI VIDIO EDUKASI     KONSEP KARNU S Kanker lambung adalah kanker yang berkembang di bagian area lambung. Kanker lambung merupakan penyakit paling serius yang terkait dengan gastritis yang sudah sangat kronis, dan bersifat ganas. Menurut data dari GLOBOCAN Tahun 2020, kanker Lambung termasuk peringkat ke 5 penyakit kanker yang mematikan di dunia.   Sepanjang tahun 2020 terdapat penambahan kasus baru untuk penyakit Kanker lambung sebanyak 1.089.103 kasus dan menyebabkan kematian sebanyak 768 793 kasus. Berdasaarkan Klasifikasi dari WHO, ada 4 jenis tipe kanker lambung, yaitu: Sporadic gastric cancer (SGC), terjadi secara sporadis (sekitar 80%), sering ditemukan pada laki-laki usia lanjut (usia 60 – 80 tahun) yang berasal dari negara berisiko tinggi. Faktor penyebab jenis kanker SGC adalah infeksi dari Helicobacter pylori, merokok, GERD (Gastroesophageal Reflux Disease), pola diet yang tidak sehat, dan adanya mikrobiota. Early onset gastric cancer (EOGC), terdapat

137.Kenali Berbagai Penyebab Terjadinya Penyakit Osteoartrithis atau Penyakit Nyeri Sendi dan saran Solusinya

Gambar
KATALOG PRODUK TESTIMONI VIDIO EDUKASI     KONSEP KARNU S www.konsep karnus.id OA atau osteoarthritis adalah kondisi persendian yang kehilangan cairan sinovial sehingga terjadi peradangan pada tulang rawan. Sinovial dihasilkan oleh tulang rawan. Di dalam tulang rawan terdapat sel bernama kondrosit dan kondroblas. Untuk membuat sinovial, maka sel tulang harus tercukupi nutrisinya, yaitu asam amino, glukosa, kalsium, fosfat dan air. Cairan sinovial terdiri dari kolagen, glukosamin, aminoglikan, air dan hyaluronic acid (HA) yang diproduksi oleh kartilago. Osteoarthritis biasanya terjadi pada sendi yang menahan beban, mayoritas pada sendi lutut dan pinggang. Jika sakit persendian terjadi pada tulang belakang maka cairan sinovial yang hilang akan menyebabkan tulang kaku dan tidak elastis. Penyebab sakit sendi atau OA diantaranya yaitu: Terjadinya kegagalan transport darah ke pembuluh darah tulang rawan, artinya sel tersebut mengalami kelaparan. Kondroblas dan kondrosit kekurangan asam amino